Home / Nusantara

Minggu, 19 Mei 2024 - 11:03 WIB

Baksos Untuk Masyarakat Pesisir Kabupaten Cirebon

Kabupaten Cirebon,-PERISTIWAINDONESIA.COM

IPMI, Berita 19 Mei 2024,
Ketum Ikatan Pengusaha Muda bapak kusnanto (AntoJangkar) bersama Komandan Pusat Polisi Militer Angkatan Laut (Danpuspomal) Laksamana Muda TNI Samista, S.H didampingi Ketua CBS Jalasenastri Puspomal Ny. Nunung Samista melaksanakan kegiatan Bakti Sosial, yang digelar terpusat di kantor Desa Bungko Lor Kecamatan Kapetakan, Kabupaten Cirebon.

Kegiatan Bakti Sosial dengan membagikan Paket Sembako sebanyak 650 (enam ratus lima puluh) paket yang dibagikan kepada masyarakat pesisir yang kurang mampu di wilayah Kampung Bahari Nusantara (KBN) yang tinggal di Desa Bungko Lor, Desa Bungko Kidul, Desa Gerogol dan Desa Kapetakan.

Kegiatan Baksos adalah merupakan wujud nyata yang diberikan I.P.M.I dan Puspomal kepada masyarakat yaitu membantu mengatasi kesulitan masyarakat serta menjalin kedekatan TNI Angkatan Laut khususnya Puspomal dengan rakyat, khususnya bagi masyarakat daerah pesisir.

Turut hadir dalam kegiatan Baksos, Jangkar Sinergi Group, Airmas Group, Rotary group, Citra Karya Putra Mandiri dan perwakilan tokoh masyarakat dan seluruh FKPD Kabupaten Cirebon.

Tim/Red

Share :

Baca Juga

Nusantara

Milad ke-24 Ormas Badan Pembinaan Potensi Keluarga Besar Banten

Nusantara

KNPI dan Ormas Meminta Aparat Kepolisian Brantas Matel Dikecamatan Gunung Putri

Nusantara

KETUA DPD GPN 08, MEMINTA KOMISI YUDISIAL MONITOR PENGADILAN NEGERI KETAPANG

Nusantara

Atasi Krisis Air Bersih, Tapanuli Utara Butuh Dana Rp 60 Miliar

Nusantara

Nusantara

Demi Kesinambungan dan Tingginya Tuntutan Para Jurnalis Akhirya Tim Inti Manajemen Media Buser Bhayangkara.Tv Adakan Rapat Pleno Di Perluas Untuk Pembenahan Legalstending dan Pemerajaan Struktur Dalam Box Redaksi Media

Nusantara

Nusantara

Ungkap Kasus Narkotika, Polda Aceh Selamatkan Jutaan Jiwa Generasi Muda