Home / Nusantara

Kamis, 2 Maret 2023 - 23:14 WIB

Plt Bupati Langkat Resmikan Kantor Baru Kelurahan Kwala Bingai

Penulis: Muhammad Salim

Langkat, PERISTIWAINDONESIA.com |

Bupati Langkat H Syah Afandin SH menghadiri Tasyakuran Memasuki Kantor baru Kelurahan Kwala Bingai Kecamatan Stabat, Rabu (1/03/2023).

Syah Afandin menggunting pita dalam acara peresmian dan tasyakuran masuk kantor baru, juga memberikan santunan kepada anak yatim sebanyak 50 orang.

Lurah Kwala Bingai Kartini menyampaikan ucapan terima kasih kepada Bupati Langkat Syah Afandin yang telah hadir serta meresmikan kantor tersebut.

“Semoga dengan kantor baru kami ini, kami mendapatkan keberkahan serta memberi pelayanan kepada masyarakat,” harapnya.

Selanjutnya Syah Afandin didampingi Ketua DPRD Langkat Sribana dan di saksikan tamu undangan memotong nasi tumpeng yang diberikan kepada Lurah Kwala Bingai.

Turut Hadir Ketua DPRD Langkat Sribana Perangin Angin, Kepala BPKAD Drs Iskandarsyah,Kadis Pertanian Hendrik Tarigan SPt MMAP, Kadis Arsip Romarlan Harahap SH, Plt Kadis PUPR Khairul Azmi SSTP, Kabag Tapem H Surianto SSos, Kabag Prokopim Mahardhika Sastra Nasution, Camat Stabat Nuriadi SSos, Danramil 07/STB Kapten Inf Edi Susanto, Kapolsek Stabat AKP Ferry, Tokoh masyarakat Sempurna Tarigan, Lurah Kwala Bingai Kartini br Smebiring SH, Lurah dan Kades Se Kecamatan Stabat, Ormas dan masyarakat Kwala Bingai (*)

Share :

Baca Juga

Nusantara

Pihak Kepolisian Kubu Raya Akan Menindaklanjuti Dugaan Penyelewengan Pengisian BBM Bersubsidi

Nusantara

Acara Partangiangan Bolon Pomparan Sigodangulu Sihotang Berlangsung Meriah

Nusantara

Akibat Utamakan Pengisian Jerigen ,Memicu Keributan Di SPBU 6478502 Bunut Sanggau

Nusantara

Di Bekasi Mulai Ramai Bacaleg Partai Politik Bagi” Amplop dan Sembako

Nusantara

Warga RT 002 RW 10 Jati Warna Ikuti Upacara Bendera HUT RI ke-77

Nusantara

Pengurus PAC PP Padang Sidempuan Selatan Bersama Ranting Kelurahan Padang Matinggi Kembali Bagikan Takjil

Nusantara

Tidak Hanya Bangun Jembatan Sicanang, Bobby Nasution juga Lakukan Perbaikan Infrastruktur Jalan dan Drainase di Medan Utara

Nusantara

Peringati HANI 2023, Muslim Susanto Dinobat Sebagai Tokoh Peduli Anak