Home / Nusantara

Selasa, 25 Februari 2025 - 18:03 WIB

Geram Dapat Teror, Direktur PT Jatarim Akhirnya Laporkan RAH Oknum PT PPI Ke Polda Bali

DENPASAR BALI, MEDIAPERISTIWAINDONESIA.COM – Diduga melakukan tindakan pencemaran nama baik oknum pegawai PT PPI dilaporkan ke Polda Bali oleh Fiona Magdalena Yapsawhanky, SH selaku Direktur PT Jatarim, Senin (24/2).

Dalam keterangannya kepada awak media Fiona menjelaskan bahwa pada tanggal 8 Januari 2025, dirinya menerima pesan WhatsApp dari klien yang menyatakan bahwa perusahaannya mengoperasikan kapal tanpa izin dan izin operasionalnya telah habis.

“Pesan tersebut disebarluaskan ke beberapa grup dan ditujukan kepada beberapa klien, yang mengakibatkan kerugian bagi perusahaan kami” katanya.

Lebih lanjut Fiona menjelaskan bahwa pihaknya juga telah mencoba menghubungi pengirim pesan untuk meminta klarifikasi, namun tidak ada tanggapan, bahkan dirinya juga telah menghubungi Kepala Seksi Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) yang menyatakan bahwa pemberitahuan tersebut tidak benar.
“Namun, kami terus menerima pesan serupa, hal ini berdampak pada kerugian finansial dan reputasi perusahaan dan saya berharap Polda Bali dapat menangani kasus ini dengan objektif dan adil,” pungkasnya.

Seperti diketahui dalam laporan polisi nomor SPTL/375/11/2025/SPKT/Polda Bali, Fiona Magdalena Yapsawaky, SH melaporkan oknum pegawai PT PPI berinisial RAH dengan dugaan pencemaran nama baik.*****

Share :

Baca Juga

Nusantara

New Promo Coupons Best Online Pokies 400% + 100 Free Spins on 2 Deposits Login Sign Up Tournaments Mobile App Casino Games Lobb

Nusantara

Sudah 2 Bulan SP2HP Atas Pelaporan Para Korban Penipuan dan Pengelapan Dana  Keberangkatan Haji, Para Koban Meminta Proses Penegakan Supremasi Hulum Berjalan Sesuai Perkapolri No.12 Thn 2009 Psl.39 Ayat 1

Nusantara

Meresahkan, Orang Tua Korban Penganiayaan Minta Polsek Tanjung Sari Segera Tangkap Pelaku

Daerah

Maulid Nabi Besar Muhammad SAW Kecamatan Batinsolapan Duri Berlangsung Khidmat

Nusantara

Mantan Kepsek SMP N.1 Batang Anai Kab. Padang Pariaman Adu Aktivis Dengan Oknum TNI

Nusantara

Kehadiran Pos Bloc Medan Sejalan Dengan Program Prioritas Wali Kota Medan

Nusantara

Syah Afandin Letakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid Raya di Salapian: InsyaAllah Membawa Berkah

Nusantara

Ketua TP PKK Kabupaten Langkat Lakukan Pembinaan PKK di Desa Stabat Lama