Home / Daerah

Kamis, 29 April 2021 - 12:06 WIB

Bupati Minahasa Utara Ikut Rakor Bersama Jokowi di Kantor Mendagri

Penulis: James Tuju

MINUT, PERISTIWAINDONESIA.com |

Bupati Minahasa Utara (Minut) Joune JE Ganda SE, Rabu (28/4/2021) mendapat kepercayaan dan kesempatan mengikuti rapat koordinasi (rakor) secara virtual bersama Presiden Republik Indonesia Ir Joko Widodo di Kantor Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).

Rakor tersebut tak lain untuk mendengarkan pengarahan Presiden kepada Kepala Daerah se-Indonesia melalui virtual.

Dalam kesempatan itu, Gubernur Sulawesi Utara Bapak Olly Dondokambey, Bupati Minahasa Selatan Frangky Wongkar, Walikota Bitung Maurits Mantiri bersama Bupati Minahasa Utara Joune JE Ganda SE mengikuti rakor virtual tersebut dari kantor Mendagri Tito Karnavian.

Usai meeting virtual itu, para kepala daerah foto bersama Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian (*)

Share :

Baca Juga

Daerah

Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy Buka Lomba Pidato Bahasa Inggris Tingkat SMP/MTS

Daerah

Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy pimpin Apel Keselamatan Toba 2024

Daerah

Kapolres Kota Sibolga AKBP Achmad Fauzy, S.H., S.I.K., M.I.K, Sampaikan Himbauan Dalam Minggu kasih di Gereja HKI Sibolga Selatan.

Daerah

Bupati Minahasa Hadiri Konferensi VII dan Pertemuan Raya Kaum Bapak Katolik Keuskupan Manado

Daerah

Patroli Gabungan Tiga Pilar Polres Sibolga, Antisipasi Tindak Kejahatan Dan Kenakalan Remaja.

Daerah

Bobby Nasution Kenakan Busana Adat Melayu di Halal Bihalal Pemkab Langkat, PJ Bupati Langkat Sambut dengan Senyum Bahagia

Daerah

Masyarakat Sibolga Tagih Janji Sayembara dari Ketua DPD Partai Nasdem dan Jurkam nya Bakhtiar Ahmad Sibarani.

Daerah

Sekolah SD, SMPN, Dan SMA Sederajat di Mandau Duri, Bengkalis Arahkan Siswa-Siswi Beli LKS ke Salah Satu Toko Buku.