Home / Nusantara

Sabtu, 23 Juli 2022 - 22:22 WIB

Pemko Medan Normalisasi Drainase Dijalan Letda Sujono

Penulis : MF. Habibie

Medan : Peristiwaindonesia. com

Guna melancarkan aliran air, Pemko Medan melalui Dinas PU Kota Medan melakukan normalisasi drainase yang berada di jalan Letda Sujono Medan, kel. Bandar Selamat, Kec. Medan Tembung.

Drainase sepanjang 20 meter tersebut dibersihkan secara manual oleh petugas dari UPT Wilayah Timur. Sebelumnya kondisi drainase dipenuhi dengan sampah sehingga mengakibatkan air sulit untuk mengalir.

Dengan mengerahkan petugas sebanyak 8 orang dan peralatan manual, drainase yang sebelumnya tersumbat tersebut secara perlahan berhasil di bersihkan oleh petugas.

Kepala Dinas PU Kota Medan Topan Obaja Putra Ginting mengatakan normalisasi drainase ini guna mendukung program prioritas dari Wali Kota Medan Bobby Nasution dalam mengatasi permasalahan banjir di kota Medan. Topan berharap drainase yang sudah di bersihkan tidak lagi dijadikan tempat membuang sampah oleh masyarakat.

“Mari masyarakat kota Medan saling menjaga drainase dengan tidak membuang sampah sembarangan.”ajaknya.

Share :

Baca Juga

Nusantara

Terkait Kondisi RSUD Sipirok Yang Kotor, Management Rumah Sakit Bungkam

Nusantara

Diduga Pungli, Perpisahan Kelas VI Dijadikan Ajang Bisnis Oknum Guru SDN 01 SM : Semua Murid Wajib Bayar 50 Ribu dan 700 Ribu !!

Nusantara

Plt Bupati Langkat Sambut Tim Penilaian Desa/Kelurahan Terbaik Provsu

Nusantara

DLHK Gayo Lues Ikuti Launching Penyelesaian Tata Batas Kawasan Hutan Bersama Mentri LHK

Nusantara

Plt Bupati Langkat Hadiri Pelantikan Pengurus MES Sumut

Nusantara

Akhiri Masa Tugas, Danrem 011/Lilawangsa Temu Ramah Bersama Unsur Forkopimda

Nusantara

Syah Afandin Serahkan 532 Bantuan Stimulan Perumahan untuk Warga Berpenghasilan Rendah

Nusantara

Gara – Gara Vonis 4 Kali Lipat Dari Tuntutan Jaksa, Kantor Pengadilan Negeri Sibolga Di Demo