Home / Nasional

Minggu, 19 Mei 2024 - 06:55 WIB

Tokoh Pers Dan Perfilman Prof.Dr. Salim Said Tutup Usia.

MAKASSAR, Peristiwaindonesia.com ~  Innalillahi Wainnaillahi Rojiun, telah meninggal dunia Prof Dr Salim Said jam 19.33 di RSCM. Demikian pesan singkat yang diterima awak media atas wafatnya Tokoh pers senior itu.

Prof Salim menghembuskan nafas terakhirnya pada usia 80 tahun, setelah sempat dirawat di RS Cipto Mangunkusumo, Jakarta.

Kabar duka datang dari dunia pers dan perfilman Indonesia. Wartawan senior dan tokoh perfilman Indonesia Salim Said meninggal dunia.

Dilansir Antara, Sabtu (18/5/2024), Prof Salim, yang juga mantan Duta Besar RI untuk Republik Ceko, meninggal dunia setelah sempat dirawat di RS Cipto Mangunkusumo, Jakarta, pada Sabtu pukul 19.33 WIB.

Kabar meninggalnya Prof Salim Said dikonfirmasi oleh istrinya, Herawaty, dalam pesan singkat yang diterima sejumlah wartawan di Jakarta, Sabtu.

Jasad almarhum, menurut sumber yang sama, rencananya akan dimakamkan di TPU Tanah Kusir, Jakarta Selatan, pada Minggu (19/5) siang. (**)

Share :

Baca Juga

Infrastruktur

Sembilan Lokasi Kegiatan Proyek Perpanjangan Masa Kontrak di SDA Jakarta Timur

Nasional

Bobby Nasution Tegaskan Akan Bangun Tugu Depan Kantor Pos Sesuai Bentuk Asli

Nasional

Program Transmigrasi Membuka Keterisolasian Daerah Tertinggal

Nasional

BANGUN SINERGITAS!! TNI AD DAN TDM BERSIHKAN MASJID DAN PEMAKAMAN KAMPUNG MELAYU LUBUK ANTU MALAYSIA

Infrastruktur

Ditemukan Selamat, Basarnas Tutup Operasi Pencarian Dan Pertolongan Nelayan Hilang di Polman

Hukum

Wakajati Jawa Tengah Pisah Sambut Dengan Wakajati Baru Dr. Sugeng Riyanta,SH.MH

Nasional

Ketum ASPPA Resmi Jadi Caleg : Visi Misi Saya Maju Mencaleg Di Kabupaten Bogor Ingin Memperjuangkan Hak-Hak Perempuan dan Anak

Fintech

Warga Desa Pertibi Klaim Tanah Ulayat, Relokasi Tahap III Penyiapan LUT Terancam Tertunda