Home / Nusantara

Senin, 30 November 2020 - 23:35 WIB

Kajati Sulut Ikuti Diskusi Interaktif Kebijakan Pemerintah Memajukan UMKM Perseroan dan Perorangan

Penulis: James Tuju

Manado, PERISTIWAINDONESIA.com |

Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Utara (Sulut) Andi Muh Iqbal Arief SH MH menghadiri Diskusi Interaktif dengan thema ‘Kebijakan Pemerintah Memajukan Usaha Mikro dan Kecil Melalui (UMKM) Perseroan dan Perorangan,’ yang dilaksanakan oleh Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Republik Indonesia, Senin (30/11/2020) di Kantor Wilayah Kemekumham propinsi Sulut.

Bertindak selaku narasumber dalam diskusi ini yaitu Menteri Hukum Dan Hak Asasi Manusia Yasonna H Laoly SH MSc PhD.

Turut hadir dalam diskusi ini Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) propinsi Sulut, antara lain Pangdam XIII/Merdeka Mayjen TNI Santos G Matondang MM MTr, Kapolda Sulut Irjen Pol Drs RZ Panca Putra Simanjuntak MSi, Danlanudsri Kol Pnb Abram Tumanduk SSos serta Bakamla Laksamana Pertama Bakamla Drs Leonindas Braksan MM.

Terlihat juga hadir Kepala kantor Wilayah Kemenkumham Sulut Lumaksono SH MH, serta para pejabat di lingkungan Kemenkumham wilayah Sulut.

Kegiatan ini dilaksanakan di Novotel Grand Kawanua Kayuwatu Manado dengan menerapkan Protokol Pencegahan Covid-19 (*)

Share :

Baca Juga

Nusantara

HIMNI Langkat Audiensi Undang Syah Afandin di Pelantikan

Nusantara

Pemko Medan Gelar Gladi Kesiapsiagaan terhadap Bencana, Masyarakat diharapkan lebih Siap jika terjadi Bencana

Nusantara

Pelaku Cabul Tak Kunjung di Tahan, PBST Gelar Demo: Tangkap Camat Pinangsori Pelaku Cabul Terhadap anak!

Nusantara

Di Medan Sunggal, Bulan Bakti Praja Wibawa Sosialisasikan PKL, Prokes, Penertiban Spanduk & Parkir Liar

Nusantara

Serahkan Kunci Bedah Rumah, Sepanjang Sejarah Baru Syah Afandin Terbanyak Anggarkan Perbaikan Jalan Rp150 Milyar

Nusantara

Car Free Day di Medan Jadi Sarana Olahraga dan Ajang Komunitas Sepeda BMX Tampilkan Aksinya

Nusantara

Bobby Nasution Segera Atasi Banjir Di Kawasan Jalan Asia, Sei Kera & Letda Sujono

Nusantara

Jelang Pemilu 2024, Panwascam Terangun Lantik 23 Panwaslu Kelurahan/Desa