Home / Nusantara

Kamis, 14 Desember 2023 - 00:17 WIB

Hadiri Silaturahmi, Al Hidayah Sebut Syah Afandin Sosok yang Dekat dengan Siapa Saja

Penulis: Muhammad Salim

Langkat, PERISTIWAINDONESIA.com |

Plt Bupati Langkat H.Syah Afandin SH hadiri acara silaturrahim Pengurus Al Hidayah Kabupaten Langkat, di Gedung Al Hidayah Stabat, Rabu (6/12/2023).

Ketua Al Hidayah Langkat, Dra Muliani S mengatakan pengajian rutin bulanan Al Hidayah Kabupaten langkat setiap hari Rabu di awal bulan yang di ikuti pengurus Kabupaten dan pengurus Kecamatan seperti Ketua, Sekertaris dan Bendahara.

Hari ini sangat istimewa, katanya, sebab di hadiri langsung oleh bapak Plt Bupati Langkat H.Syah Afandin SH yang merupakan pembina Al Hidayah.

“Bagi pengurus kecamatan yang hadir di setiap bulannya nanti agar menyampaikan kepada pengurus yang ada di tingkat kelurahan dan desa,” pesannya.

“Saya sudah berteman dengan bapak H.Syah Afandi semasa sekolah, ia memiliki sifat sederhana yang selalu dekat dengan siapa saja terlihat juga seperti apa yang di jalankan beliau pada hari ini, banyak kegiatan di hari ini beliau tetap hadir di tengah-tengah kita,” sambungnya.

Sementara Plt Bupati H.Syah Afandin SH mengatakan kuta berdoa pertemuan hari ini membawa keberkahan bagi kita di sini dan masyarakat kabupaten Langkat.

“Saya sangat berterimakasih kepada Al Hidayah yang telah membantu saya menjalankan Visi dan Misi untuk menjadikan langkat yang religius,” ujarnya.

“Saya sangat banga dengan jumlah keanggotaan Al Hidayah yang sangat luar biasa selama saya hadir di kecamatan-kecamatan yang menyelenggarakan pengajian dapat menghadirkan anggota di atas 500 orang,” kagumnya.

Sekali lagi Syah Afandin berterimakasih selama ini yang sudah di berikan Al Hidayah kepada saya, jabatan saya berakhir di 30 Desember 2023. Apabila saya mendapatkan ridoh Allah SWT memimpin kembali, doakan saya menjadi pemimpin yang amanah dalam menjalankan tugas.

Turut Hadir Kakan Kesbang Pol Faisal Badawi SSos, Kabag Prokopim Winanda Akbar SSTP, Mewakili Kadis Kominfo M.Faisal SE MIKom (*)

Share :

Baca Juga

Nusantara

Usai Laporkan Kepala Lapas Bukit Tinggi, Kembali LSM LPRI Sumbar Minta Menkumham Copot Jabatan Kalapas dan KadivPas Sumbar

Nusantara

Ubah TPS Yang Dulunya Jorok, Bau Serta Kumuh Jadi Taman & Warung

Nusantara

Kembali BAZIS DKI Jakarta Gelar Festival Muharram di Ragunan

Nusantara

Baru Selesai Dibangun, Jembatan Titi Dua Sicanang Sudah Dirusak Oleh Oknum Tidak Bertanggung Jawab

Nusantara

Pameran Kriyanusa 2022 Resmi Dibuka, Stand Dekranasda Kota Medan Ramai Dikunjungi

Nusantara

Aulia Rachman Ikuti Lomba Menembak Pistol Executive

Nusantara

Permudah Akses Layanan Publik, Dukcapil Kabupaten Gayo Lues Aktifkan KTP Digital

Nusantara

Lapor Pak Dirut (PT.PLN), Di Dugaan ada Aktivitas Jual Beli Tiang Listrik dan Transaksi Diluar Prosedur, Juga Pemasangan Jaringan di ULP Nanga Pinoh dan Sintang, Kalimantan Barat