Home / Daerah

Kamis, 18 April 2024 - 00:48 WIB

Polres Tapanuli Tengah Gelar Upacara Kesadaran Nasional

Tapteng, Peristiwa Indonesia.com ~ Dalam rangka memperingati Hari Kesadaran Nasional 2024, Polres Tapanuli Tengah menggelar upacara yang diadakan di Lapangan Apel Polres Tapanuli Tengah. Rabu, (17/04/2024) pukul 08.10 WIB

Kapolres Tapanuli Tengah AKBP Basa Emden Banjarnahor, S.I.K., M.H., sebangai Inspektur Upacara memimpin Jalannya Upacara Hari Kesadaran Nasional, Serta turut hadir dalam upacara tersebut antara lain Wakapolres Tapanuli Tengah Kompol Kamaluddin Nababan, S.H, juga di hadiri oleh Para pejabat Utama, Serta personil Polres Tapanuli Tengah.

Dalam amanatnya, Kapolres Tapanuli Tengah menyampaikan pentingnya menjunjung tinggi nilai nasionalisme, patriotisme, dan pengabdian tugas serta menghormati nilai juang para pahlawan yang telah mengorbankan jiwa raganya.

“Upacara kesadaran nasional ini merupakan kegiatan rutin di kesatuan polri adalah suatu kewajiban untuk demi menjunjung tinggi nilai nasionalisme, patriotisme, dan sebagai wujud dalam pengabdian tugas serta menghormati nilai juang para pahlawan yang telah mengorbankan jiwa raganya.”

Kapolres juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh anggota yang telah menjaga situasi kamtibmas di wilayah hukum Polres Tapanuli Tengah dengan baik.

“Terima kasih kepada seluruh anggota yang telah melaksanakan tugas dengan baik dalam menjaga situasi kamtibmas di wilayah hukum polres tapanuli tengah.” Ucap Kapolres

“Pelayanan yang diberikan dalam bentuk patroli, penjagaan dan pengamanan kegiatan masyarakat memerlukan kesiapan anggota polri yang bertugas sebagai pemelihara keamanan dan ketertiban Masyarakat.” Sambungnya

Menutup Amanatnya, Kapolres Tapteng berpesan agar seluruh anggota melaksanakan tugas dengan penuh rasa tanggung jawab, humanis, profesional, dan disiplin. ( Red / Tim ) |.

Share :

Baca Juga

Daerah

Bupati Buka Lomba Debat Bahasa Arab, Inggris dan Kaligrafi Tingkat Dayah Se-Kabupaten Bener Meriah

Daerah

Reses Di Candipuro, Anggota DPD RI Apresiasi Smart Village Desa Cintamulya

Daerah

Pj. Bupati ; Pemkab Tapanuli Tengah Bersinergis Dengan Pangkalan TNI Angkatan Laut ( Lanal ) Sibolga

Daerah

PERAN MAJELIS ZIKIR SYEKH SOFYAN SIMBOLON DALAM MENINGKATKAN KETAATAN MASYARAKAT DI DESA TANJUNG KASAU

Daerah

Kapolres Simalungun Pimpin Sertijab Kasat Sabhara dan Kapolsek Tiga Balata

Daerah

Bupati Terkelin Brahmana Terima Buku 100 Karo Inspiratif

Daerah

Kades Air Belo dan Mayang Tinjau Batas Desa Guna Penentuan Wilker bersama PT.Timah dan Penertiban Tambang Ilegal di HGU PT.GSBL

Daerah

H. Kurniawan Chandra, S.Hut.MP Siap Berkontestasi Dari Partai PAN di Pilbup Sintang November Mendatang