Home / Nasional

Kamis, 24 November 2022 - 17:46 WIB

Pj.Gubernur Papua Pegunungan Akhirnya Diakui Secara Adat Untuk Mengunakan Marga Kogoya dan Dipakaikan Topi Kepala Suku Kogoya

Wamena, PERISTIWAINDONESIA.com

Masyarakat Provinsi Papua Pengunungan wilayah adat Lapago merasa bersyukur kepada Tuhan dengan hadirnya seorang Pribadi terlantik menjadi Pejabat Gubernur Pegunungan, hasil dari perjuangan deklarasi damai papua 1 juni 2022 yang menyepakati dekungan kepada Pemerintah pusat melalui undang undang otsus lalu melahirkan Tiga Daerah Otonomi Baru.

Ketika diminta tanggapannya ketua umum LMA (Lembaga Masyarakat Adat) Dr.Lenis Kogoya S.T.h.,M.Hum mengtakan,

“Ya ini anugerah dari Tuhan, untuk itu mari kita bersatu menerima provinsi baru ini agar kita juga bersama-sama saudara kita yang lainnya dapat sejahtera dalam damai dan kasih sayang tuhan”

Selanjutnya disela sela ramai dan padatnya acara yg dihadiri ribuan masyarakat papua pegenungan, melalui sepatah dua kata PJ Gubernur Papua Pegunungan Nikolaus Kondomo mengatakan “mari kita bersatu dan tidak bedakan suku dan marga tapi kita harus dasari dengan cinta dan kasih sesama manusia seperti dirimu mengasihi keluarga mu dan sesama mu”

Untuk itu mari bersama membangun provinsi papua pegunungan sampai kita menuju papua yang sejahtera lebih khusus masyarakat pengunungan, biarlah kasih tuhan mempersatukan kita.

Dikatakannya “Saya anak adat jadi tuhan tidak salah mengirim saya tugas di tempat ini, tuhan tahu bahwa masyarakat provinsi papua pegunungan pasti menerima saya disini” ujarnya

Disambut gemuruh masyarakat peserta yang hadir dan terdengar suara anak koteka menyebutkan Pejabat Gubernur adalah anak adat Kogoya lalu disambut Pj.Gubernur Nikolaus Kondomo yang mengakui, “Ya, terima kasih ,saya Kogoya” semua undagan dan masyarakat pun mengAminkan dan akui secara adat saat itu juga dengan ditandai pemakaian Topi Kepala Suku Kogoya.

(RED)

Share :

Baca Juga

Nasional

Vaksin U60 Massal Ketiga Unsrat Dipantau Langsung Menkes

Nasional

Info Kepada Pemerintah: Sungai Salupangkang Tua Meluap, Kondisi Jalan Trans Sulawesi Selalu Macet

Nasional

Rapim TNI-Polri 2021 Solidkan Barisan Kawal Vaksinasi Hingga Pulihkan Ekonomi Nasional

Hukum

Ketua Umum Human Trafficking Watch Patar Sihotang,SH.MH Menyampaikan Surat Usul ke Presiden Terkait TPPO

Nasional

Sidang Lanjutan Nonlitigasi Antara PKN vs Kementan RI & KKP di Ruang Sidang Komisi Informasi Pusat di Skors Minggu Depan.

Nasional

Syukuran Restoran GPS Garden Di Cicadas , Sekaligus Santunan Anak Yatim

Nasional

Kapolda Banten Ingatkan Masyarakat Tak Rayakan Malam Tahun Baru, Terapkan Prokes dan Cukup di Rumah Saja

Energi

Pohon Gaharu Dirusak Operator Sensor PLN, Kuasa Hukum Parno Somasi PLN UP3 Mamuju