Home / Nusantara

Sabtu, 28 Januari 2023 - 19:02 WIB

Kakan Kemenag Gayo Lues Kukuhkan Tim Agen Perubahan Menuju Wilayah Bebas Korupsi

Penulis: Japar Sidik

Gayo Lues, PERISTIWAINDONESIA.com •

Untuk mewujudkan Instasi Kementerian Agama kabupaten Gayo Lues bebas koropsi, maka Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Gayo Lues H Akly SAg MH mengukuhkan TIM Agen Perubahan Pembangunan Zona Integritas dalam menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM), Kamis (26/1/2023) di halaman Kantor Kemenag setempat.

Dikatakannya, pengukuhan agen perubahan tersebut untuk memperkuat pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) di lingkungan Kantor Kemenag itu sendiri.

Adapun tugas TIM agen Perubahan adalah sebagai Katalis yang bertugas kepada seluruh Pegawai di lingkungan unit kerja masing-masing tentang pentingnya Perubahan Unit kerja menuju ke arah yang lebih baik.

Juga sebagai Penggerak Perubahan, sebagai Pemberi Solusi, sebagai Mediator dan Sebagai Penghubung yang bertugas menghubungkan Komunikasi dua arah antara pegawai di lingkungan unit kerjanya dengan para pengambil Keputusan.

Sehubungan dengan hal tersebut, diperlukan individu atau kelompok anggota organisasi dari tingkat pimpinan sampai dengan pegawai untuk dapat menggerakkan perubahan pada lingkungan kerjanya.

“Sekaligus dapat berperan sebagai teladan (Tole model) sesuai dengan nilai-nilai yang dianut organisasi, individu maupun kelompok,” pungkasnya.

Kegiatan pun berakhir ditandai dengan pembubaran pelaksanaan apel pagi yang dihadiri Kasubbag TU, para Kasi, Penyelenggara Zakat dan Wakaf, para ASN Kantor Kementerian Agama Kabupaten Gayo Lues (*)

Share :

Baca Juga

Nusantara

Bocah Kelas 4 SD di Rudalpaksa Orang Tak Dikenal, Ibunya Lapor ke Kepling

Nusantara

Terkait Izin Usaha, Dinas DPMPTSP Gayo Lues Akan Turun Sosialisasi ke Masyarakat

Nusantara

APPN Desak BPK Audit Ulang Belanja Dana BOS SMA N 8 Batam

Nusantara

Merasa Punya Bekingan Inisial (A) Penimbun BBM Bersubsidi Ilegal Jenis pertalite,Solar Merasa Kebal Hukum

Nusantara

Harga BBM Naik, Emak-emak Ikuti Kegiatan Pembuatan Sabun Cuci Piring di Tanjung Pura

Nusantara

Kejahatan Mafia Di Depan Mata, APH Tutup Mata !? Kirab Syurga Oplosan GAS LPG. Asta Cita…Ratakan.!!!

Nusantara

Digelar BI, Plt Bupati Langkat Buka Edukasi BSNT

Nusantara

Beranda MTQ ke-49 Tingkat Kabupaten Bengkalis Resmi Ditutup. Bupati: “Selamat Kepada Seluruh Kafilah atas Partisipasinya”