Home / Daerah

Jumat, 22 Maret 2024 - 18:03 WIB

Kapolres Kota Sibolga AKBP Achmad Fauzy, SH, SIK, MIK Laksanakan Jum’at Curhat di Masjid Al- Hikmah

SIBOLGA, Peristiwaindonesia.com- Kapolres Sibolga bersama Personil, melaksanakan Kegiatan Jumat Curhat dan mendengarkan Curhatan / Keluh Kesah Warganya, saran dan kritik dalam mewujudkan Situasi Kamtibmas di Kota Sibolga, Jumat (22/03/2024), Pukul 13.15 Wib.

Kegiatan itu dilakukan guna mengetahui perkembangan Situasi Kamtibmas di Wilayah Hukum Polres Kota Sibolga,

Kegiatan Jumat Curhat yang dilaksanakan Kapolres Sibolga AKBP Achmad Fauzy, SH, SIK, MIK, dilaksanakan bersama Masyarakat di Mesjid Al-Hikmah Kota Sibolga, Jalan Kapten Tandean Kelurahan Kota Baringin Kecamatan Sibolga Kota, Kota Sibolga. kapolres Sibolga memberikan Himbauan dan Pesan-Pesan Kamtibmas kepada Masyarakat.

Setelah Sholat Jumat Kapolres Sibolga dipersilahkan oleh BKM Mesjig untuk memberikan Sambutan atau Himbauan dan Pesan-Pesan Kamtibmas. Kapolres menyampaikan kepada Jemaah Mesjid Al-Hikmah ucapan Terima kasih kepada Jamaah Mesjid, semoga dalam Bulan Ramadhan ini semua Ibadah kita diterima Allah SWT, kemudian kepada Jemaah yang memiliki anak apabila belum pulang dari Sholat Taraweh agar dicari untuk disuruh pulang, jangan nanti menjadi Tersangka atau Korban Tindak Pidana.

Kemudian sampaikan kepada Istri atau sanak saudara, sebelum meninggalkan rumah agar dimatikan Listrik atau Kompor di dapur, agar tidak terjadi kebakaran, sudah banyak contohnya disekitar kita.

Kepada Warga, Kapolres Sibolga menyampaikan bahwa kegiatan Jumat Curhat adalah salah satu Program Unggulan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo yang hari ini secara serentak di seluruh jajaran Kepolisian Republik Indonesia melaksanakan Jumat Curhat.

Dalam kegiatannya Polri ingin mendengar saran masukan maupun kritik dalam menjaga Situasi Kamtibmas untuk kenyamanan keamanan Masyarakat dan kami pastikan akan menindak lanjuti saran yang disampaikan kepada Kami, “Ucap Kapolres ( Red/Tim )

Share :

Baca Juga

Daerah

Pelantikan DPC HBB Binjai Meriah, Mak Badai : Bendera HBB Akan Terus Berkibar di Semua Penjuru

Daerah

Gubsu Kukuhkan TPAKD Kabupaten Karo

Daerah

Kadis PMD Tapanuli Tengah Sumatera Utara Diminta Pertanggungjawaban Penggunaan ADD / DD

Daerah

Bupati Karo dan Forkopimda Peringati Hari Kesaktian Pancasila Secara Virtual

Daerah

Sinergitas Patroli Gabungan Tiga Pilar, Antisipasi Kenakalan Remaja di Kota Sibolga Sumut..

Daerah

Polres Tapanuli Tengah Buka Puasa Bersama Purnawirawan POLRI Dan Warakauri.

Daerah

Pilkades Taput Terancam Batal, 80 Persen Kepala Desa Incumbent Diduga Tak Lampirkan Surat Keterangan Lunas Pajak

Daerah

Siang ini DPC AWPI Sibolga-Tapteng Periode 2024-2029 Dikukuhkan.