Home / Nusantara

Selasa, 15 Februari 2022 - 23:10 WIB

Kenapa Sertijab Desa Silatong di Kecamatan Simpang Kanan Tersembunyi dan Terkesan Banyak Masalah Terkait Dandes?

Penulis : Hijrah Syahputra

Singkil | Peristiwaindonesia.com

Kantor Camat Simpang Kanan Kabupaten Singkil Provinsi Nangroe Atjeh Darussalam saat dikunjungi Irpan Pohan dari media MaliqNews dan Hijrah Syahputra dari PeristiwaIndonesia, sedang dilangsungkan acara Sertijab Kepala Desa Silatong(geuchik red)pada hari Jum’at(04/02/2022).

Acara Sertijab dilaksanakan langsung diruangan Pak. Zulhelmi(camat red) dan dihadiri oleh pihak Inpektorat Kabupaten Singkil.

Saat dikunjungi saudara Irpan dan Hijrah acara masih belom berlangsung, namun Pak. Camat seolah ketakutan, ditambahkan Calon Kepala Desa Silatong Pengganti masuk kedalam ruangan.

Saat Calon Kepala Desa Silatong Pengganti masuk kedalam ruangan dengan memberikan penjelasan secara lisan tentang banyaknya dugaan korupsi yang Mantan Kepala Desa(geuchik red)emosi Camat Simpang Kanan makin bertambah dan membentak Calon Pengganti Kepala Desa(geuchik red) sambil meminta saudara Irpan dan Hijrah keluar dari ruangan.

Share :

Baca Juga

Nusantara

Ombudsman Banten Temukan 4.700 Siswa Siluman Pasca-PPDB SMA Tahun Lalu, Terbanyak di Tangerang Raya

Nusantara

Pekerja Tewas Tertimbun Longsor Saat Bikin Overpass Tambang di Pulau Laut

Nusantara

О нас Букмекерская контора PIN-UP в Казахстан

Nusantara

Beri Ruang Berekspresi, Bobby Nasution Jadikan Ekonomi Kreatif Kekuatan Baru di Medan

Nusantara

Usai Dikukuhkan Ketua Dan Pengurus DPDK LSM GNRI Kota Bekasi Siap Implementasikan Program Kerja

Nusantara

Saluutt!!! Jenguk Wartawan Sakit, AKBP Herwansyah Putra: Sebagai Bentuk Kepedulian Bid Humas Poldasu

Nusantara

Karate Kala Hitam Indonesia Dojo MAN-1 Medan Gelar Ujian Kenaikan Tingkat

Nusantara

Pramuka Langkat Tuan Rumah Raimuna Daerah Sumut ke VIII, Ini Pesan Syah Afandin