Home / Nusantara

Kamis, 29 September 2022 - 18:29 WIB

LMA Kota Jayapura Bersilaturahmi Dengan Aster Kodam XVII Cenderawasih

Penulis: Sri Karyati

Jayapura, PERISTIWAINDONESIA.com |

Lembaga Masyarakat Adat (LMA) Kota Jayapura bersilaturahmi dengan Asisten Teritorial (Aster) Kodam XVII Cenderawasih, Kamis (29/9/2022) di Ruang rapat Aster.

Acara ramah tamah ini sebagai ajang dalam membangun hubungan yang lebih dinamis dan harmonis antara masyarakat Adat dengan TNI.

Ketua LMA Kota Jayapura Zet Telly H Rollo ST mengatakan, topik pembicaraan dalam pertemuan tersebut adalah untuk membangun sinergitas dengan seluruh stakeholder yang berada di wilayah kota Jayapura menuju masyarakat adat Nusantara yang Aman, Damai, Mandiri dan Madani.

Selain itu, kata Zet Telly H Rollo, LMA se-Tanah Papua selama ini selalu mengusung slogan Damai Itu Indah.

“Kasih menembus batas perbedaan, kau, aku dan dia. Kita tetap NKRI, Papua Maju Indonesia Jaya,” tandasnya (*)

Share :

Baca Juga

Nusantara

Dirpamobvit Polda Banten, Dampingi Danrem 064/MY Kegiatan Sail dan Touring Sekeseler Siliwangi ke Pulau Panjang

Nusantara

Pdt Berkat Kurniawan Laoli SPd Berbagi Tali Kasih. BantU Beras Kepada PKL dan Pengusaha Mikro di Kota Gunungsitoli

Nusantara

Andalkan Donatur Penataan Fly Over Cileungsi Bakal Gagal

Nusantara

Bobby Nasution Masuki Terowongan Parit MUDP, Temukan Penyebab Banjir Medan Denai, Minta Dinas PU Tuntaskan

Nusantara

Aksi unjuk rasa Laskar Suku Betawi melawan mafia tambang

Nusantara

Kenapa Sertijab Desa Silatong di Kecamatan Simpang Kanan Tersembunyi dan Terkesan Banyak Masalah Terkait Dandes?

Nusantara

Jaga Kamtibmas Polsek Pulau Maya Karimata Polres Kayong Utara, Gencarkan Patroli Dialogis

Nusantara

Dukung Program Ketahanan Pangan, Pemdes Bojong Kulur Bagikan 10 Ribu Bibit Cabai