Home / Kesehatan / Nasional

Minggu, 5 November 2023 - 07:27 WIB

Polres Pelalawan Gelar Acara Puncak Bakti Kesehatan, Sosial dan Penanaman Pohon SSDM Polri Dalam rangka Mengabdi Untuk Negeri

Penulis, Sahiluddin Lumban gaol

Pelalawan – Peristiwa Indonesia.com ||
Polres Pelalawan gelar kegiatan Puncak Bakti Kesehatan, Sosial dan penanaman Pohon SSDM Polri dalam rangka mengabdi untuk Negeri yang di selenggarakan di Aula Teluk Meranti Polres Pelalawan, Pada Sabtu (4/11/2023). sekira pukul 08.00 Wib.

Rangkaian Kegiatan Bhakti Sosial dan Penanaman Pohon SSDM Polri Mengabdi untuk negeri dipimpin oleh Kapolres Pelalawan AKBP Suwinto.SH.SIK, diwakili oleh Kabag SDM, Kompol Indra Rusdi.S.H. Turut hadir dalam Puncak Bhakti Sosial Kadiskes Kabupaten Pelalawan yang diwakili oleh Kepala Puskesmas Berseri Pangkalan Kerinci I, Kristina Dwi Purwanti. SKM, Pejabat Utama dan Perwira Polres Pelalawan,
Ketua Pengurus Cabang Bhayangkari Polres Pelalawan Yetty Suwinto dan Wakil Ketua Bhayangkari Cabang Pelalawan, Irma Kurnia beserta Pengurus Nakes Puskesmas Pangkalan Kerinci I.

Rangkaian Kegiatan di awali dengan Pelaksanaan Pengecekan dan peninjauan pelaksanaan Bakkes oleh ketua Panitia Pelaksana, bersama Rombongan dan Tamu Undangan Bersamaan dengan Pelaksanaan Zoom Meetings Puncak Bakti Kesehatan, Sosial dan penanaman Pohon SSDM Polri dalam rangka mengabdi untuk Negeri Tingkat Polda Riau, di lanjutkan dengan
Penyerahan Baksos secara Simbolis kegiatan Puncak Bakti Kesehatan, Sosial dan penanaman Pohon SSDM Polri kepada 70 Orang Masyarakat.

Layanan kegiatan Puncak Bakti Kesehatan, Sosial dan penanaman Pohon SSDM Polri dalam rangka mengabdi untuk Negeri berupa Bakti Kesehatan
Pengobatan umum
Pemeriksaan Kesehatan untuk usia 12 th s/d 50 thn .Pengobatan Lansia yaitu
Pemeriksaan Kesehatan Usia Lanjut, Pemeriksaan Penyakit tidak menular seperti Kolesterol, Asam Urat Gula Darah, Diabetes dan Hyper tensi.

Dalam sambutannya Kapolres Pelalawan di wakili Kabag SDM Polres Pelalawan Kompol Indra Rusdi.SH. menyampaikan bahwa “Kegiatan Puncak Bakti Kesehatan, Sosial dan penanaman Pohon SSDM Polri dalam rangka mengabdi untuk Negeri merupakan Program Kepedulian Polri Kepada masyarakat di harapkan dengan Kegiatan tersebut dapat terjalin tali silaturahmi yang baik antara Polri dan Masyarakat dalam menjaga Harkamtibmas di kabupaten Pelalawan”. Terang Kompol Indra Rusdi,SH||( Red ).

Share :

Baca Juga

Daerah

Hadiri Pisah Sambut Komandan Batalyon Infantri, Faisal Hasrimy Siap Mendukung Program Kerja Danyonif 100 PS

Nasional

Single Fighter Indonesia Kunjungi Kodim 1509/Labuha. Dandim Berikan Penghargaan

Daerah

Kemantren Tegalrejo Gelar Penyuluhan Mental Spiritual Anak dan Remaja

Nasional

Bobby Nasution Tegaskan Akan Bangun Tugu Depan Kantor Pos Sesuai Bentuk Asli

Nasional

Kapolri Pimpin Rapat Kerja Teknis Gabungan Lima Devisi Polri.

Daerah

Kuasa Hukum Fanny, Dampingi Kliennya Membuat Aduan Laporan Kepada Mantan Tunangannya di Polres Sintang.

Daerah

ASPPA Bantu Korban Bencana Erupsi Gunung Semeru

Nasional

Pendiri Demokrat Nilai Kekisruhan Terjadi Karena AHY Tak Mampu Sebagai Pemimpin