Home / Daerah

Sabtu, 28 November 2020 - 23:37 WIB

LPMP Sulut Serahkan Penghargaan Prestasi Mutu Kerja Kepada Kepsek Binaan

Penulis: James Tuju

Minahasa, Peristiwa Indonesia.

Kepala LPMP Provinsi Sulawesi Utara, Febry H. J. Dien, S. T., M. Inf. Tech (Man), menutup secara resmi kegiatan “Pendampingan Sekolah yang Difasilitasi LPMP Provinsi Sulawesi Utara” yang diselenggarakan sejak Jumat (27/11/2020) di Kampus LPMP Provinsi Sulawesi Utara.

“Peserta adalah para Kepala Sekolah (Kepsek) berasal dari Kota Manado, Kota Tomohon dan Kota Bitung,” kata Febry H. J. Dien, Sabtu (28/11/2020)

Dalam kegiatan tersebut, Kepala LPMP Provinsi Sulawesi Utara menyerahkan penghargaan kepada Kepala Sekolah binaan serta model keterwakilan dari kabupaten Minahasa yang di terima oleh kepala sekolah SMP N 2 Langowan Diane Kembuan SPd.

“Penghargaan ini diberikan atas bentuk apresiasi dalam prestasi mutu kerja dari LPMP Sulut guna memajukan dunia pendidikan, dalam rangka mencerdaskan kehidupan bangsa khususnya di sekolah SMPN2 Langowan di kabupaten Minahasa,” tandasnya (*)

Share :

Baca Juga

Daerah

TMMD Ke-109 TA 2020 Puncak Jaya Resmi Dibuka Dandim 1714/PJ

Daerah

Jumat Berkah, LPM DPC Medan Timur Berbagi Takjil ke Masjid

Daerah

Lagi asyik”, Pasangan Bukan Suami Istri Terjaring Razia di Kamar Hotel di Kota Sibolga – Sumut.

Daerah

Serius Pemajuan Kebudayaan Daerah, Pj.Bupati Langkat akan wajibkan pemakaian teluk belanga di hari Jum’at untuk ASN

Daerah

Pj. Bupati Dr. Sugeng Riyanta,SH.MH Himbau Masyarakat Tapanuli Tengah Agar Tidak Jadi Korban Raja Olah.

Daerah

Lurah Se-Kabupaten Gunungkidul Tuntut Pemerintah Revisi Perpres Nomor 104 Tahun 2021

Daerah

Masinton Pasaribu Digadang Calon Bupati Tapanuli Tengah 27 November 2024

Daerah

Dekat Dengan Ulama, Ketua MUI Tangerang Dukung Listyo Sigit Jadi Kapolri