Home / Nusantara

Kamis, 14 Desember 2023 - 06:35 WIB

Syah Afandin Dukung Digitalisasi Pengunjung Wisata Tangkahan

Penulis: Muhammad Salim

Langkat, PERISTIWAINDONESIA.com |

Plt Bupati Langkat H Syah Afandin SH menerima audiensi dari Dinas Pariwisata dan PT MMH Berkah Jaya di Ruang Kerja Wakil Bupati Langkat, Senin (23/12/2023).

Tujuan dari audensi ini PT MMH Berkah Jaya ingin memperkenalkan digitalisasi di Objek Wisata Kabupaten Langkat.

Digitalisasi ini untuk mempermudah pendataan jumlah pengunjung yang hadir sehingga dapat meningkatkan PAD dan menghindari kebocoran.

Plt Bupati Langkat H Syah Afandin SH menyambut baik. Ia mengaku sangat setuju dan mendukung dengan digitalisasi ini, koordinasikan langsung dengan Kadis Pariwisata untuk ujicoba.

“Saya menganjurkan di objek wisata Tangkahan,” ucapnya.

“Ini sangat bagus semoga bisa cepat terealisasi. Terimakasih atas kehadirannya, semoga Langkat semakin maju dengan perkembangan teknologi,” tambahnya.

Turut Hadir Kadis Pariwisata Nur Elly Heriani Rambe MM, Area Manager PT MMH Berkah Jaya Poltak Patar (*)

Share :

Baca Juga

Nusantara

On-line Casino Critiques Learn Customer Support Critiques Of On-lineCasino

Nusantara

Пин Ап скачать мобильное приложение Pin Up Bet для ставок на спорт с телефон

Nusantara

Lapor Pak Dirut (PT.PLN), Di Dugaan ada Aktivitas Jual Beli Tiang Listrik dan Transaksi Diluar Prosedur, Juga Pemasangan Jaringan di ULP Nanga Pinoh dan Sintang, Kalimantan Barat

Nusantara

Pembangunan Pasar Banyuasri Buleleng Berpotensi Rugikan Keuangan Negara

Nusantara

Wartawan Dianiaya Di Intimidasi Oleh Oknum LSM, Korban Mengalami Banyak Luka Di Muka Dan Kepala Seperti Apa Kronologinya !!!

Nusantara

AMCF Sumut Audiensi ke Pemkab Langkat Minta Dukungan Syah Afandin

Nusantara

Jelang Putusan Uji Materil UU Pemilu, SOKSI Ingatkan MK Agar Tidak Picu Kegaduhan Politik

Nusantara

Intimidasi Guru Se Kab. Agam Untuk Mengikuti Seminar Berkedok Pungli