Home / Nusantara

Jumat, 3 Juni 2022 - 15:20 WIB

Kunjungan mendadak Plt. walikota Pematangsiantar ke PD. Pasar Horas Jaya

Plt. Walikota Pematangsiantar, Dr. Susanti Dewayani didampingi Kabag Hukum Pemko Siantar, Herry Okta rizal SH

Plt. Walikota Pematangsiantar, Dr. Susanti Dewayani didampingi Kabag Hukum Pemko Siantar, Herry Okta rizal SH

Penulis : Toga M. Siburia.

Siantar – Peristiwa Indonesia.Com

Sekitar pukul 11.30 wib(Jumat, 3 Juni 2022) Plt. Walikota Pematangsiantar, Dr. Susanti Dewayani didampingi Kabag Hukum Pemko Siantar, Herry Okta rizal SH melakukan kunjungan mendadak ke pusat pasar Horas. Setelah berbincang bincang sejenak dengan para pedagang, Plt Walikota dan teamnya melanjutkan naik kekantor Direksi PD. PASAR HORAS JAYA di gedung II lantai III.

Dalam kunjungannya, Plt Walikota sempat berbincang bincang dengan Plt Dirut PD. PASAR HORAS JAYA, bapak Toga Sehat Sihita. SE. MSi, diruangan Dirut PD. PASAR.

Pada saat bincang-bincang dengan Plt Dirut PD.Pasar tersebut, Plt Walikota Pematangsiantar mengingatkan kembali agar PD. Pasar mampu memberikan pelayanan yang terbaik bagi pedagang serta pengunjung pasar dengan tetap memperhatikan tingkat kebersihan dan kenyamanan pasar. Hal ini juga dimaksud guna menunjang pendapatan PD. Pasar itu sendiri.

Diakhir kunjungannya diPasar Horas, Plt Walikota Susanti Dewayani menyampaikan kepada Dirut PD. PASAR, agar kedepan PD. PASAR HORAS JAYA, mampu memberikan kontribusi ke Pemerintah Kota Siantar, sebagi sumber Pemasukan Asli Daerah(PAD) kota Pematangsiantar.

Share :

Baca Juga

Nusantara

Pemko Medan Terus Berupaya Percepat Realisasi APBD, Bobby Nasution : Masyarakat Dapat Rasakan Hasil Pembangunan Yang Dilakukan

Nusantara

Marak Pungli Disekolah Negeri Dikabupaten Bogor Kadisdik, Silahkan Laporkan Keinspektorat

Nusantara

DPRA Aceh Jadwalkan Pelantikan Gubernur Nova Iriansyah Pada November 2020

Nusantara

Kapolres Singkil Ucap Terima Kasih Atas Penghargaan Kapolri Mengenai Pencapaian Vaksinasi Covid 19

Nusantara

RSUD Cibinong Gelar Simposium Bertajuk Bogor Sehat Indonesia Kuat

Headline

Komisi I DPRD Kota Bekasi Tanggapi Dampak RUU ASN

Nusantara

Diduga Tidak Miliki Dokumen Pendukung IPK, PT MKS Terancam Dilaporkan. GPN 08 : Kejagung, Usut Kerugian Negara

Nusantara

Hasil Konperda IX GAMKI DIY. Mahendra Ketua dan Yekti Sekretaris GAMKI Periode 2021-2024